Kamis, 07 Mei 2020

Kenapa pelihara anggrek?

Saya telah mencoba memelihara beberapa jenis tanaman.
Saya pernah menanam aglaonema, kaktus dan sukulen dan juga adenium.
Namun semua itu membuat kesabaran saya habis dan menjadi bosan.

Saat ini saya menanam dan pelihara anggrek  untuk menyalurkan hobi bercocok tanam saya.

Di blog ini saya tuliskan apa dan bagaimana saya menanam dan memelihar anggrek. Pengalaman saya saja yang saya tuliskan di blog ini.
Saya banyak belajar dari media sosial seperti  facebook,  youtube maupun instagram. Sampai saat ini pun saya masih belajar sehingga  apa yang saya tulis ini belum  tentu cocok dengan kondisi masing masing  tempat dan karakter tanamannya.  Saya membuka diri untuk masuka, saran dan ilmu  dari pecinta anggrek lainnya dan pembaca blog ini.

Semoga apa yang saya sampaikan bisa membantu anda mengetahui cara bertanam anggrek.